• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to primary sidebar

PAHOMPU.COM

Info Teknologi Blog SEO dan Bisnis Online

  • Blogging & SEO
    • Themes
    • Script
  • Teknologi
    • Komputer
    • Mobile & App
  • Internet
  • Sosial Media
  • Other
    • Bisnis Rumahan
    • Bisnis Online
    • Ulasan Bisnis
    • Motivasi
Home / Bisnis Online / Ide Kreatif Bisnis Online Terbaru 2017

10 January 2017 by pahompu Leave a Comment

Ide Kreatif Bisnis Online Terbaru 2017

Perkembangan bisnis online semakin besar saja dari waktu ke waktu. Ide-ide dari pengusaha yang memunculkan berbagai produk kebutuhan masyarakat sudah jadi gengsi tersendiri. Pada tahun 2016 kemarin, beberapa jenis bisnis online menurut inc.com sempat menjadi target serbuan konsumen dan diprediksi akan tetap seperti itu di tahun 2017 ini. Bahkan, bisnis seperti ini akan semakin menggeliat dan menjadi tren Ide Kreatif Bisnis Online Terbaru 2017.

Bisnis Online Terbaru Yang Diprediksi Akan Tren Tahun Ini
Apakah Anda Sudah Siap untuk Berbisnis online di 2017 ini?
Table Of Contents show
1 Bisnis Online Terbaru Yang Diprediksi Akan Tren Tahun Ini
1.1 Bisnis Healthy Meals Delivery Online
1.2 Bisnis Barang Preloved Online
1.3 Bisnis SEO dan Content Writer
1.4 Penulis e-Book

Bisnis Online Terbaru Yang Diprediksi Akan Tren Tahun Ini

Bisnis Healthy Meals Delivery Online

Kampanye hidup sehat semakin menyeruak dan menjadi tren bisnis online terbaru di tengah masyarakat. Ternyata  pemasaran melalui endorsement artis-artis dengan followers sosial media yang banyak, terbilang efektif sehingga calon konsumen mudah percaya dan mengikuti gaya hidup sehat ini.

Bisnis healthy meals ini meyerupai katering delivery, namun bedanya menu makanannya dipisahkan dan diantarkan sesuai dengan jadwal diet. Ditambah lagi dengan pemilihan menu yang disesuaikan dengan jenis diet yang dilaksanakan oleh konsumen menjadikan bisnis online baru ini akan booming tahun ini.

BACA JUGA :
Masih Takut Rugi? Ini 5 Bisnis Online Tanpa Modal
Sebelum Memulai Bisnis Online Di Instagram, Simak 7 Hal ini
Tips Memulai Bisnis Bagi Pemula​

Bisnis Barang Preloved Online

Menjual barang bekas memang bukan bisnis baru lagi. Namun, penjualan barang bekas atau disebut barang preloved kini bisa secara online. Belakangan ini menjual berang preloved menjadi tren di kalangan ibu-ibu yang ingin menjual barang atau pakaian bayi mereka yang kini tidak terpakai lagi.

Begitupun bagi ibu yang lebih memilih membeli barang preloved untuk bayi mereka untuk berhemat dan lagi pula masa pemakaiannya pun terbilang sebentar. Disamping itu, pertumbuhan bayi tergolong cepat. Bisnis yang awalnya hanya bertujuan untuk membersihkan kamar anak, kini menjadi tren bisnis online terbaru.

Bisnis SEO dan Content Writer

Seiring dengan kemunculan blogger atau publisher yang meningkat dari waktu ke waktu, maka kebutuhan jasa SEO dan content writer juga meningkat. Mengingat tanggung jawab publisher untuk mengurus website, mengurus jadwal postingan, hingga mengatur konten, terkadang membuat publisher kewalahan sendiri. Jasa Content writer dan pengelola SEO setidaknya mengurangi sadikit pekerjaan publisher.

Penulis e-Book

Bisnis yang berawal dari penyaluran hobi yang positif, kini bisa menjadi ladang uang bagi Anda. Tidak sedikit dari penulis e-book ini kemudian dibuatkan buku oleh penerbit dan tentunya mendapat komisi yang lebih dari e-book sebelumnya.

Bisnis online terbaru tahun ini sedikit banyak akan didominasi oleh jasa dan social media marketing. Hal ini tentu akan jauh lebih memudahkan para pendatang baru yang masih membutuhkan banyak modal.

Salam Pahompu.

Filed Under: Bisnis Online Tagged With: Bisnis Online, bisnis online terbaru

Related Posts

  1. Tren Teknologi Terbaru 2017 Siap Meramaikan Industri IT Dunia
  2. Mengintip Tren Teknologi Smartphone Terbaru 2017
  3. 5 Kesalahpahaman Tentang SEO Pada Bisnis Online
  4. Cara Ampuh Mendapatkan Uang dari Bisnis Online
  5. 5 Tips Cara Bisnis Online Bagi Pemula
  6. Sebelum Memulai Bisnis Online Di Instagram, Simak 7 Hal ini
  7. 4 Langkah Mudah Cara Bisnis Online Di Internet
  8. Hal-hal Yang Diperlukan untuk Sukses Dalam Bisnis Online

Reader Interactions

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Primary Sidebar

POPULAR POSTS

  • Cara Menghapus Riwayat Pembelian di App Store posted on 8 January 2017
  • Ini Dia, Cara Mengukur Suhu Ruangan Dengan iPhone ! Ini Dia, Cara Mengukur Suhu Ruangan Dengan iPhone ! posted on 11 March 2017
  • HP 1 Jutaan Yang Cocok Untuk Anak SMP HP 1 Jutaan Yang Cocok Untuk Anak SMP posted on 6 January 2020
  • Mengapa Kita Harus Mematuhi Rambu Lalu Lintas? posted on 13 November 2017
  • Game Pesawat Tempur Android Offline Terbaik 17 Game Pesawat Tempur Offline (Tanpa Internet) Terbaik dan Terbaru 2019 posted on 15 February 2019
  • harga hp nokia android Daftar Kisaran Harga Hp Nokia Android Terbaru 2018 posted on 7 January 2018
  • ESET Cloud Administrator ESET Luncurkan ESET Cloud Administrator Data Aman Tanpa Investasi Server posted on 24 October 2018

Recent Posts

  • 7 Reliable Email Advertising and Marketing Approaches to Produce More Sales 29 August 2021
  • 6 Elemen Penting dalam Strategi Pemasaran Digital 18 November 2020
  • 9 Halaman Penting Ini Harus Ada Pada Website Bisnis Kamu 29 October 2020
  • Lima Faktor Peringkat SEO Dasar yang Harus Anda Ketahui 21 July 2020
  • Kendala Yang Sering Dihadapi Saat Mengelola Sebuah Web Hosting 29 March 2020
  • Mending Mana? Beli Laptop atau Rakit PC? 4 February 2020
  • Cara Membuat Teks Warna Warni di Insta Story 23 January 2020

Recent Comments

  • salam on 4 Teknologi Samsung AR / VR Terbaru 2017
  • Hartono Liem on Lima Faktor Peringkat SEO Dasar yang Harus Anda Ketahui
  • cotekno on Lima Faktor Peringkat SEO Dasar yang Harus Anda Ketahui
  • Komala maulana on 4 Langkah Mudah Cara Bisnis Online Di Internet
  • Roffif Syafruddin on Cara Menghapus Riwayat Pembelian di App Store

Tags

affiliate marketing android anti virus aplikasi bisnis Bisnis Online blog blogging Custom Background Custom Colors Custom Menu Entertainment facebook Featured Images game Google Adsense internet iphone komputer Laptop Left Sidebar mobile Money Online News One Column online plugin Right Sidebar SEO smartphone Sticky Post teknologi template terbaik Theme Options Threaded Comments tips Tips dan Trik Translation Ready trik trik wordpress Tutorial Wordpress Two Columns Windows 10 wordpress
  • About
  • Contact Us
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Term Of Services
  • Subscribe Us

Copyright © 2023 · Gen Polos on Genesis Framework · WordPress · Log in